Radarsindo.com, Jakarta - Penculik anak di ITC Kuningan, telah tertangkap oleh polisi pada hari rabu (20/12/2017). menurut Kasat Reskrim Polres Metro Jaya, Jakarta selatan, AKBP Bismo Teguh Prakoso mengatakan pelaku telah ditangkap,
"Pelaku sudah di Mapolsek Setiabudi," kata Bismo
AY diduga melakukan penculikan anak berusia 3 tahun saat bersama Upi (ibu) dan kakaknya namun pada saat Upi mencuci tangan AY mencoba membawa dan menggendong bocah tersebut. beruntung Upi mengetahui sehingga AY tertangkap basah ketika mencoba membawa anaknya.
AY sempat melarikan diri ketika tahu dirinya tertangkap basah oleh Upi. beruntung identitas pelaku langsung diketahui oleh kepolisian berdasarkan video yang tertangkap di CCTV ITC Kuningan.
AY sempat melarikan diri ketika tahu dirinya tertangkap basah oleh Upi. beruntung identitas pelaku langsung diketahui oleh kepolisian berdasarkan video yang tertangkap di CCTV ITC Kuningan.
0 Comments